PortalBeritaAntara.live adalah portal berita online yang menyajikan informasi terkini dan terpercaya dari berbagai bidang, termasuk kriminal, olahraga, otomotif, dan politik
Berita  

Pemandangan Kamp Pengungsi Gaza yang Hancur karena Tindakan Israel

Sebuah video dengan menggunakan drone menunjukkan kerusakan parah di kamp pengungsi Maghazi, Gaza tengah. Para penduduk masih berusaha mencari korban di antara reruntuhan bangunan. Sejak 7 Oktober lalu, Israel terus melancarkan serangan ke Gaza yang telah menewaskan banyak warga sipil. Untuk melihat video lengkapnya, bisa ditonton di CNBC Indonesia.